Edukasi Sertifikasi Halal MUI untuk Meningkatkan Nilai Jual Produk pada UMKM Binaan UCIC

Authors

  • Aan Kanivia Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jenderal Soedirman
  • Hastin Tri Utami Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jenderal Soedirman
  • Dewi Susilowati Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jenderal Soedirman

DOI:

https://doi.org/10.53088/penamas.v5i1.1567

Keywords:

Halal Certification, MSMEs, Product Market Value

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia memiliki kontribusi signifikan terhadap perekonomian negara. Namun, hingga saat ini masih banyak pelaku UMKM yang menghadapi tantangan dalam meningkatkan nilai jual produk, salah satunya adalah ketidakmampuan dalam memperoleh sertifikasi halal. Hal ini disebabkan oleh kurangnya pemahaman mengenai proses dan pentingnya sertifikasi halal. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan edukasi kepada pelaku UMKM Binaan UCIC Cirebon mengenai pentingnya sertifikasi halal dalam meningkatkan nilai jual produk. Pendekatan yang digunakan adalah penyampaian materi dan diskusi interaktif yang melibatkan partisipasi aktif pelaku UMKM Binaan UCIC. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa pelaku UMKM kini lebih memahami pentingnya sertifikasi halal dan proses pengajuannya, serta mendapatkan pemahaman lebih dalam mengenai persyaratan dan prosedur sertifikasi halal yang diwajibkan oleh pemerintah melalui BPJPH. Dengan demikian, diharapkan para pelaku UMKM dapat secara mandiri melakukan proses pengajuan sertifikasi halal, yang pada akhirnya dapat meningkatkan nilai jual dan daya saing produk mereka di pasar.

References

Al Farisi, S., Iqbal Fasa, M., & Suharto. (2022). Peran UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat. Jurnal Dinamika Ekonomi Syariah, 9(1), 73–84. https://doi.org/10.53429/jdes.v9ino.1.307

Anam, M. K., Alvianti, R., Zainuddin, M., Syakur, A., Khalik, J. A., Anam, C., & Sariati, N. P. (2023). Sosialisasi Program Sertifikasi Halal untuk Meningkatkan Kepercayaan Konsumen pada Produk UMKM di Desa Jerukwangi. Welfare: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(4), 728–732.

Erliani, L., & Sobiroh, C. (2022). Studi Komparasi Fatwa MUI No: Kep-018/MUI/I/1989 dan Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2014 tentang Ketentuan Jaminan Produk Halal. Falah: Jurnal Hukum Dan Ekonomi Syariah, 2(2), 15–28. https://doi.org/10.55510/fjhes.v2i2.119

Faridah, H. D. (2019). Sertifikasi Halal di Indonesia: Sejarah, Perkembangan, dan Implementasi. Journal of Halal Product and Research, 2(2), 68. https://doi.org/10.20473/jhpr.vol.2-issue.2.68-78

Fatima, N., Ema Jumiati, I., & Yulianti, R. (2023). Implementasi Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal (Studi Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal di Provinsi Banten). JDKP Jurnal Desentralisasi Dan Kebijakan Publik, 4(1), 40–51. https://doi.org/10.30656/jdkp.v4i1.6267

Fatimah, C., Surawan, & Wahdah, N. (2022). Implikasi Sertifikat Halal Produk dalam Sakralisasi Agama di Indonesia. Muẚṣarah: Jurnal Kajian Islam Kontemporer, 4(2), 97–108. https://doi.org/10.18592/msr.v4i2.7675

Fitriani, Lutfi, M., Sumarlin, Farida, I., & Marlina, R. (2024). Sejarah dan Perkembangan Lembaga Penjaminan Halal di Indonesia. AL-IQTISHAD: JURNAL EKONOMI, 16(2).

Khairuddin, & Zaki, M. (2021). Progres Sertifikasi Halal Di Indonesia Studi pada Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama dan Lembaga Pengkajian, Obat-obatan dan Kosmetika (LPPOM) MUI Pusat. Asas: Jurnal Hukum Ekonomi Syariah, 13(1), 101–121. https://doi.org/10.24042/asas.v13i1.9352

Moerad, S. K., Wulandari, S. P., Chamid, M. S., Savitri, E. D., Rai, N. G., & Susilowati, E. (2023). Sosialisasi Serta Pendampingan Sertifikasi Halal UMKM di Kabupaten Sidoarjo. Sewagati, 7(1), 11–25. https://doi.org/10.12962/j26139960.v7i1.118

Mohammad, M. F. M. (2021). Pengaturan Sertifikasi Jaminan Produk Halal Di Indonesia. Kertha Wicaksana, 15(2), 149–157. https://doi.org/10.22225/kw.15.2.2021.149-157

Mustakim, Z., Setiawan, O., Chalim, A., & Maulana, M. R. (2022). Sosialisasi Sertifikasi Halal bagi UMKM di Kecamatan Sidayu Kabupaten Gresik. DedikasiMU : Journal of Community Service, 4(2), 221. https://doi.org/10.30587/dedikasimu.v4i2.3995

Novadinastia, F. A., & Azizah, N. A. (2023). Pendampingan Pembuatan Sertifikasi Halal Produk UMKM di Desa Banjaragung, Kecamatan Bareng. Nanggroe: Jurnal Pengabdian Cendikia, 2(4), 402–408. https://doi.org/10.5281/zenodo.8192294

Nukeriana, D. (2018). Implementasi Sertifikasi Halal pada Produk Pangan. E-Jurnal Sistem IAIN Bengkulu, 3(1), 154–166.

Nur, F. (2021). Jaminan Produk Halal di Indonesia terhadap Konsumen Muslim. Jurnal Likuid, 1(1), 43–54.

Sefriana, T., Purnomo, R., Safira, A. M., & Marzuqa, C. (2024). Peran Nomor Induk Berusaha dan Sertifikat Halal dalam Meningkatkan Nilai Jual UMKM. Nusantara Community Empowerment Review, 2(2), 43–50.

Suri, A., Suwazan, D., Herol, Irfan, Y., & Ardiatma, D. (2023). Sosialisasi Sertifikasi dan Labelisasi Halal pada UMKM Dapur J24 di Kecamatan Tambun, Kabupaten Bekasi. Jurnal Pelita Pengabdian, 1(1), 102–108.

Warto, & Samsuri. (2020). Sertifikasi Halal dan Implikasinya bagi Bisnis Produk Halal di Indonesia. Al Maal: Journal of Islamic Economics and Banking, 2(1), 98. https://doi.org/10.31000/almaal.v2i1.2803

Wulandari, O. A. D. (2023). Sosialisasi dan Pelatihan Pembuatan Sertifikasi Halal bagi Produk UMKM di Purbalingga. Jurnal Masyarakat Madani Indonesia, 2(2), 116–121. https://doi.org/10.59025/js.v2i1.82

Downloads

Published

2025-02-01

How to Cite

Kanivia, A., Utami, H. T., & Susilowati, D. (2025). Edukasi Sertifikasi Halal MUI untuk Meningkatkan Nilai Jual Produk pada UMKM Binaan UCIC. Penamas: Journal of Community Service, 5(1), 55–64. https://doi.org/10.53088/penamas.v5i1.1567